Kabupaten Tanah Datar

Lambang Daerah Kabupaten Tanah Datar ARTI LAMBANG Balai Adat, melambangkan tempat mufakat, tempat melahirkan filsafah alam pikiran khas masyarakat Tanah Datar yang terkenal dengan sistem Demokrasi menurut ALUR DAN PATUT sebagai Lambang Konsekuen melaksanakan Demokrasi. Atap Balai Adat yang Melingkung Bagai Tanduk Kerbau dan Meruncing/Menjulang ke Atas, merupakan gaya seni bangunan khas Tanah Datar yang…

Kabupaten Solok Selatan

Lambang Daerah Kabupaten Solok Selatan ARTI LAMBANG Kata KABUPATEN SOLOK SELATAN bertulisan putih yang berlatar belakang merah maksudnya adalah dengan niat yang suci dan bersih serta diiringi semangat kebersamaan dan keberanian, masyarakat Kabupaten Solok Selatan berupaya mewujudkan cita-cita dan tujuan bersama. Warna Kuning Emas merupakan perlambangan dari potensi Kabupaten Solok Selatan yang berharga dan bernilai.…

Kabupaten Solok

Lambang Daerah Kabupaten Solok   ARTI LAMBANG Masjid dan Rumah Gadang Melambangkan Adat basandi SyarakSyarak basandi Kitabullah, mencerminkan kehidupan bermasyarakat. Dua buah garis biru yang bergelombang dan berpuncak tiga Melambangkan ada tiga buah danau besar dan dua buah sungai yang terbesar. Padi dan Kapas Melambangkan Kemakmuran dan Kesejahteraan. Arti Motto : Motto “ALUE JO PATUIK”…

Kabupaten Sijunjung

Lambang Daerah Kabupaten Sijunjung ARTI LAMBANG Logo Daerah berbentuk persegi lima mengartikan pancasla (Perda Kabupaten Sijunjung No. 11 Tahun 2008). ARTI WARNA : Hijau artinya harapan masa depan yang baik. Kuning artinya keagungan. Merah artinya keberanian. Putih artinya suci. Hitam artinya ketabahan A.    Pita diatas datar, dasar merah bertuliskan “Kabupaten Sijunjung” dengan huruf warna hitam. B.   …

Kabupaten Pesisir Selatan

Lambang Daerah Kabupaten Pesisir Selatan ARTI LAMBANG Lambang Daerah Pesisir Selatan Berdasarkan PERDA No. 09 Tahun 1974, Tanggal 3 Desember 1974 Lukisan didalam Lambang Daerah tersebut terdiri atas : Kata-kata “Pesisir Selatan”. Rangkiang (lumbung padi) bergonjong dua. Sebagian bundaran bujur telur. Tiga buah tali rabab yang tegak lurus ditengah-tengah. Warna dasar lukisan dan gambar, lambang…

Kabupaten Pasaman Barat

Lambang Daerah Kabupaten Pasaman Barat ARTI LAMBANG Segi Lima, Perisai melambangkan Kabupaten Pasaman Barat Merupakan salah satu Kabupaten dalam Wilayah Negara Kesatuan Republik indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945. Dinding Kaligrafi melambangkan huruf Nun, Ba, Wau, mengandung arti Nagari bapaga Undang Undang (norma norma masyarakat) Arti Lukisan : Gunung melambangkan keteguhan, kesuburan dan…

Kabupaten Pasaman

Lambang Daerah Kabupaten Pasaman ARTI LAMBANG I.    Lambang Pemerintah Kabupaten Pasaman yang Baru Logo daerah berbentuk perisai yang sebelah bawah lancip dan sebelah atas kanan dan  kiri  mempunyai  lekuk  yang  berujung,  masing-masing  membentuk  dua  sudut dengan  warna dasar hijau muda yang garis pinggirnya berwarna hitam. A.    Arti Bentuk Lukisan, Warna-warna dan motto dalam logo daerah Arti Bentuk…

Kabupaten Padang Pariaman

Lambang Daerah Kabupaten Padang Pariaman Arti Bentuk Lukisan Lambang Lambang Daerah Kabupaten Padang Pariaman berbentuk perisai bersegi lima, diatas dasar hijau yang dihiasi dengan : Didalamnya/ditengah-tengah, berdiri sebuah Balairung Adat Bergonjong Lima yang beratap Ijuk (hitam) berdinding hitam. Disamping kiri dan kanan Balirung Adat, terdapat dua batang pohon kelapa berwarna hijau yang mempunyai pelapah lima…

Kabupaten Lima Puluh Kota

Lambang Daerah Kabupaten Lima Puluh Kota ARTI LAMBANG A. BENTUK DASAR OVAL : Melambangkan jiwa persatuan, Bulek Sagolongan, Picak Salayangan, Barek Samo Dipikua, Ringan Samo Dijinjiang. B. WARNA BIRU  : Melambangkan sifat ramah tamah dan setia, Aianyo Janiah Ikannyo Jinak, Sayaknyo Landai, Dalam nan indak Taajuk, Dangkanyo Nan Indak Tasubarangi, buayonyo gadang nan maunikan. C.…

Kabupaten Kepulauan Mentawai

Lambang Daerah Kabupaten Kepulauan Mentawai ARTI LAMBANG A.    Arti Bentuk Bentuk perisai segi lima melambangkan bahwa daerah Kabupaten Kepulauan Mentawai adalah daerah otonom pada lingkungan daerah Provinsi Sumatera Barat dalam wilayah NKRI yang berdasarkan Pancasila dan Undang-undang Dasar 1945. B.    Arti Lukisan / Gambar Bentuk logo segi lima diartikan sebagai dasar Negara Kesatuan Republik…